Image Alt

GAYa NUSANTARA

Majalah GAYa NUSANTARA adalah nama majalah yang mulanya diterbitkan oleh Kelompok Kerja Lesbian dan Gaya Nusantara (KKLGN) pada November 1987. Kemudian sejak 1994, majalah dengan nama yang sama diterbitkan oleh GAYa NUSANTARA (GN). Kami mengumpulkan 132 edisi Majalah GAYa NUSANTARA pada rentang November 1987 sampai Desember 2005.
Rincian
Judul:

GAYa NUSANTARA #74

Penerbit :

GAYa Nusantara

Tanggal:

Oktober, 2000

Lokasi Penerbit:

Surabaya

Sumber:

Koleksi Tom Boellstorff

Daftar Isi:

Sekapur Sirih,
Gayung Bersambut,
Didi Jayangudi: Orang Terpenting Adalah Kejujuran … oleh lbhoed (GN),
Seminar Sfrategi LGBT lntemasional oleh Dede Oetomo (GN),
IGS: Pernyataan Sikap Atas Tindak Kekerasan Terhadap Masyarakat Gay Yogyakarta oleh A.R. Faisal (IGS-Yogyakarta),
Rahasia Kecantikan Kaum Pria oleh Auf-2K (Cianjur),
lnilah Saatnya Bangkit,
Kawan!!! oleh A.R. Faisal (IGS-Yogyakarta),
Apakah Kita Perlu Membuka Diri Sebagai Gay? oleh Don (Malang),
Sosok Rupawan oleh Arief Yudhi (Klaten),
Hujanoleh Auf-2K (Cianjur),
Lajang Di Seberang oleh Akira Adhisurya (Jakarta),
Aku Mencintai Bapak Asuhku Sendiri oleh Ngandan M (Yogyakarta),
Sebuah Catatan Di Kaki Bukit oleh Ary (Solo),
Kiprah Gaya Dewata Dalam Penanggulangan HIV/AIDS oleh Christian Supriyadinata (GD-Denpasar, Bali),
Dia Mengancam Bunuh Diri oleh Tim GN,
Perkawanan,
Direktori